Babinsa Koramil 04/Bintang Hadiri Musyawarah Pemberhentian Reje di Desa Serule

- Editor

Rabu, 30 April 2025 - 04:29 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Aceh Tengah – Pilargayonews.com | Babinsa Koramil 04/Bintang, Sertu Haidir Adami, menghadiri musyawarah masyarakat Desa Serule, Kecamatan Bintang, Kabupaten Aceh Tengah, pada Senin, 29 April 2025. Kegiatan tersebut membahas rencana pemberhentian reje (kepala desa) dari jabatannya.

Musyawarah berlangsung di balai desa setempat dan dihadiri oleh berbagai unsur masyarakat serta aparat keamanan. Hadir dalam kegiatan ini antara lain Babinsa Desa Serule, Bhabinkamtibmas, Ketua RGM, dan tokoh-tokoh masyarakat kampung Serule.

Baca Juga:  Polres Aceh Tengah Bersama BKO Brimob, TNI, dan Relawan Bangun Jembatan Apung Akses Ke Kampung Terisolir di Linge

Sertu Haidir menyampaikan bahwa kehadirannya sebagai bentuk pendampingan dan pengawasan agar proses musyawarah berjalan kondusif serta menghormati mekanisme adat dan hukum yang berlaku.

Musyawarah ini mencerminkan semangat demokrasi masyarakat kampung Serule dalam menjaga tata kelola pemerintahan gampong yang baik. Hingga berita ini diturunkan, belum ada keputusan final terkait pemberhentian reje, namun forum telah membuka ruang diskusi untuk mencari solusi terbaik.

Berita Terkait

Kodim 0106/Aceh Tengah Salurkan Bantuan Logistik Drum Plastik Untuk Bahan Jembatan Apung
Dana Tunggu Hunian Cair, Di Tengah Pemulihan Bencana Warga Aceh Tengah Mulai Tersenyum
‎ ‎Koramil 04/Bintang Awasi Pembersihan Longsor Jalan Lintas Takengon–Serule
‎ ‎Koramil 04/Bintang Awasi Pembersihan Longsor Jalan Takengon–Serule, Progres Capai 60 Persen
Kapolres Aceh Tengah Launching Ruang Pelayanan SKCK Berstandar Ombudsman RI
Dandim Salurkan Bantuan Logistik Melalui Koramil Jajaran Kodim 0106/Aceh Tengah
Sekda Mursyid serahkan Penghargaan pada Lokus Pelayanan Publik Terbaik MENPAN RB Tahun 2025
Polsek Lut Tawar Gotong Royong Bantu Bersihkan Rumah Warga Terdampak Bencana di Pedemun
Berita ini 31 kali dibaca

Berita Terkait

Rabu, 14 Januari 2026 - 04:41 WIB

Dana Tunggu Hunian Cair, Di Tengah Pemulihan Bencana Warga Aceh Tengah Mulai Tersenyum

Selasa, 13 Januari 2026 - 08:05 WIB

Dana Rp 10,7 Miliyar Jalan Nasional Kutacane -Gayo Lues Oleh PT. Segon Karya Alcantara Jadi tempat Hantu Bermain

Selasa, 13 Januari 2026 - 05:30 WIB

‎ ‎Koramil 04/Bintang Awasi Pembersihan Longsor Jalan Takengon–Serule, Progres Capai 60 Persen

Senin, 12 Januari 2026 - 08:22 WIB

Sekda Mursyid serahkan Penghargaan pada Lokus Pelayanan Publik Terbaik MENPAN RB Tahun 2025

Senin, 12 Januari 2026 - 03:19 WIB

Sekda Aceh Tengah Tekankan Percepatan Pemulihan Layanan Publik Pasca Bencana

Minggu, 11 Januari 2026 - 05:52 WIB

‎ ‎Koramil 04/Bintang Awasi Pembersihan Longsor Jalan Lintas Takengon–Serule

Sabtu, 10 Januari 2026 - 15:38 WIB

‎Human Initiative Gelar Trauma Healing 6 Hari di SDN 11 Pegasing, Pulihkan Mental Anak Korban Banjir dan Longsor

Sabtu, 10 Januari 2026 - 15:36 WIB

‎ ‎Human Initiative Gelar Trauma Healing 6 Hari di SDN 11 Pegasing, Pulihkan Mental Anak Korban Banjir dan Longsor

Berita Terbaru