Berjiwa Sosial, Babinsa Bantu Mengaduk Semen Bangun Rumah Warga

- Editor

Minggu, 18 Mei 2025 - 05:51 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Takengon – pilargayonews.com|Ikut berperan dalam mengatasi beban warga binaan Babinsa Koramil 06/Jagong, Sertu Zulil fajri melaksanakan kegiatan membantu masyarakat mengaduk semen untuk membangun rumah milik Bapak Suhadi di Desa Bukit Kemuning, Kec. Jagong Jeget, Kab. Aceh Tengah. Saptu (17/05/25)

Babinsa Sertu Zulil fajri Mengatakan mengaduk campuran semen ini guna untuk bahan cor pondasi rumah, sehingga kegiatan mencampur ini tidak dilakukan satu orang sehingga pekerjaan cepat terselesaikan.

Baca Juga:  Percantik SD Negeri 9 Takengon Anggota TNI Cat Ulang Bangunan Sekolah

“Walaupun di bawah panas terik matahari tidak menyurutkan semangat kami dalam bekerja, karena sistem yang digunakan adalah kebersamaan,” pungkasnya.

Di samping itu bapak Suhadi yang berprofesi sebagai tukang bangunan ini sangat berterima kasih kepada bapak Babinsa karena telah ikut campur tangan dalam proses pekerjaannya.

“Kami sangat terbantu atas kehadiran serta kepedulian bapak Babinsa dalam membantu pekerjaan ini, sehingga apa yang dilakukan semoga menjadi berkah,” Katanya”.

Berita Terkait

‎ ‎Koramil 02/Bebesen Dampingi Penyaluran Bantuan untuk Warga Desa Tansaran
Kodim 0106/Aceh Tengah Salurkan Bantuan Logistik Drum Plastik Untuk Bahan Jembatan Apung
Dana Tunggu Hunian Cair, Di Tengah Pemulihan Bencana Warga Aceh Tengah Mulai Tersenyum
‎ ‎Koramil 04/Bintang Awasi Pembersihan Longsor Jalan Lintas Takengon–Serule
‎ ‎Koramil 04/Bintang Awasi Pembersihan Longsor Jalan Takengon–Serule, Progres Capai 60 Persen
Kapolres Aceh Tengah Launching Ruang Pelayanan SKCK Berstandar Ombudsman RI
Dandim Salurkan Bantuan Logistik Melalui Koramil Jajaran Kodim 0106/Aceh Tengah
Sekda Mursyid serahkan Penghargaan pada Lokus Pelayanan Publik Terbaik MENPAN RB Tahun 2025
Berita ini 10 kali dibaca

Berita Terkait

Kamis, 15 Januari 2026 - 04:47 WIB

‎ ‎Koramil 02/Bebesen Dampingi Penyaluran Bantuan untuk Warga Desa Tansaran

Rabu, 14 Januari 2026 - 12:57 WIB

Kodim 0106/Aceh Tengah Salurkan Bantuan Logistik Drum Plastik Untuk Bahan Jembatan Apung

Rabu, 14 Januari 2026 - 04:41 WIB

Dana Tunggu Hunian Cair, Di Tengah Pemulihan Bencana Warga Aceh Tengah Mulai Tersenyum

Rabu, 14 Januari 2026 - 03:34 WIB

‎ ‎Koramil 04/Bintang Awasi Pembersihan Longsor Jalan Lintas Takengon–Serule

Selasa, 13 Januari 2026 - 08:05 WIB

Dana Rp 10,7 Miliyar Jalan Nasional Kutacane -Gayo Lues Oleh PT. Segon Karya Alcantara Jadi tempat Hantu Bermain

Selasa, 13 Januari 2026 - 05:16 WIB

Camat LabuhanHaji Barat Salurkan Bantuan Logistik ke Desa Uning Mas, Pintu Rime Gayo

Selasa, 13 Januari 2026 - 05:13 WIB

Kapolres Aceh Tengah Launching Ruang Pelayanan SKCK Berstandar Ombudsman RI

Senin, 12 Januari 2026 - 08:59 WIB

Dandim Salurkan Bantuan Logistik Melalui Koramil Jajaran Kodim 0106/Aceh Tengah

Berita Terbaru