Upaya Bersih Narkoba: Sat Resnarkoba Polres Bener Meriah Tangkap Terduga Pelaku Penyalahgunaan Narkoba

- Editor

Jumat, 10 Januari 2025 - 04:16 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Redelong – pilargayonews.com | Seorang pria berinisial K (22), seorang Mahasiswa warga Desa Simpang Utama, Kecamatan Bandar, diduga terlibat dalam penyalahgunaan narkotika jenis sabu dan ganja. Pelaku berhasil diamankan oleh Satuan Reserse Narkoba (Sat Resnarkoba) Polres Bener Meriah di Desa Simpang Utama, tepatnya pinggir jalan Simpang Tiga-Pondok Baru, Kecamatan Bandar, Kabupaten Bener Meriah, pada Kamis (9/1/2025).

Di lokasi penangkapan, petugas menemukan sejumlah barang bukti berupa 6 plastik transparan berisi narkotika jenis sabu dengan berat bruto 1,16 gram, 1 paket ganja yang dibalut kertas buku warna putih dengan berat bruto 0,19 gram, 1 lembar plastik transparan kosong, 1 buah dompet warna hitam, dan 1 unit ponsel iPhone warna hitam.

Baca Juga:  Polres Bener Meriah Gelar Operasi Keselamatan Seulawah 2025, Pastikan Keamanan Lalu Lintas Jelang Ramadhan

Kasi Humas Polres Bener Meriah, Ipda Eriadi, menyampaikan bahwa penangkapan dilakukan sekitar pukul 13.00 WIB. Tim Opsnal Sat Resnarkoba melakukan penggeledahan di tempat kejadian perkara (TKP) dan menemukan sejumlah barang bukti tersebut.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Untuk saat ini, terduga pelaku telah dibawa ke kantor Sat Resnarkoba Polres Bener Meriah guna proses penyelidikan dan penyidikan lebih lanjut,” ujar Ipda Eriadi, Jumat (10/1/2025).

Berita Terkait

Ir. H. Tagore Abubakar dan Ir. Armia Resmi Dilantik Sebagai Bupati dan Wabup Bener Meriah Oleh Gubernur Aceh
Rutan Bener Meriah Luncurkan Produksi Tempe sebagai Sarana Pembinaan dan Program Ketahanan Pangan
Rutan Bener Meriah Gelar Tes Urine bagi Pegawai dan Warga Binaan sebagai Komitmen Dukung 13 Program Akselerasi Menteri Imigrasi dan Pemasyarakatan
Art Policing 2025, Inovasi Kapolres Bener Meriah AKBP Tuschad Menyatukan Seni Budaya, Pariwisata, dan Keamanan
Karutan Bener Meriah Pantau Pembukaan Lahan Baru untuk Dukung Ketahanan Pangan
Dukung Ketahanan Pangan, Rutan Bener Meriah Budidayakan Ikan Nila
Polisi Bagi Nasi Gratis Untuk Warga Bener Meriah
Jelang Pelantikan Calon Gubernur dan Wakil Gubernur Aceh Terpilih 2025-2030, Polres Bener Meriah Gelar Kegiatan Rutin Yang Ditingkatkan (KRYD)
Berita ini 1 kali dibaca

Berita Terkait

Selasa, 18 Februari 2025 - 12:38 WIB

Pelantikan Bupati dan Wakil Bupati Terpilih, Polres Aceh Tengah Kerahkan Ratusan Personil Pengamanan

Selasa, 18 Februari 2025 - 11:31 WIB

Kabid Pemberdayaan dan Pengelolaan Usaha Pembudidayaan Ikan Aceh Tengah Ucapkan Selamat atas Pelantikan Bupati

Selasa, 18 Februari 2025 - 11:28 WIB

Julian Binasco S.I.Kom: Keritiki Pidato Pertama Bupati Aceh Tengah.

Selasa, 18 Februari 2025 - 10:33 WIB

Bupati Aceh Tengah Terpilih, Haili Yoga – Muchsin Hasan, Resmi Dilantik oleh Gubernur Aceh

Selasa, 18 Februari 2025 - 06:32 WIB

Ketua dan Sekretaris Tim Pemenangan Hamas Kecamatan Kebayakan Ucapkan Selamat atas Pelantikan Haili Yoga – Muchsin Hasan

Selasa, 18 Februari 2025 - 01:19 WIB

Wujud kepedulian Babinsa Koramil 04/ bintang kegiatan membantu warga membuat rumah warga di desa binaan

Selasa, 18 Februari 2025 - 00:44 WIB

Ruhdiansyah SE Ucapkan Selamat atas Pelantikan Haili Yoga Muchsin Hasan sebagai Bupati Aceh Tengah Periode 2025-2030

Selasa, 18 Februari 2025 - 00:07 WIB

Reje Desa Gunung balohen dan Jajaran Ucapkan Selamat atas Pelantikan Bupati Aceh Tengah

Berita Terbaru

Aceh Tengah

Julian Binasco S.I.Kom: Keritiki Pidato Pertama Bupati Aceh Tengah.

Selasa, 18 Feb 2025 - 11:28 WIB