Sambut HUT TNI Ke-80, Kodim 0106/Ateng Gelar GPM

- Editor

Sabtu, 13 September 2025 - 13:43 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Takengon – pilargayonews.com | Dalam rangka menyambut Hari Ulang Tahun TNI ke-80, Kodim 0106/Ateng melalui Staf Teritorial berkolaborasi dengan BULOG menggelar Gerakan Pangan Murah untuk kesejahteraan masyarakat terus digelorakan oleh jajaran Kodim 0106/Aceh Tengah, terpusat di lapangan Sanggamara Kodim 0106/Ateng Jln. Sengeda Ds. Bale Atu Kec. Lut Tawar Kab. Aceh Tengah. Sabtu (13/09/25)

Dandim 0106/Ateng diwakili oleh pasi teritorial Kapten Inf Bambang Suhartono menyampaikan bahwa kegiatan Gerakan Pangan Murah ( GPM ) ini sebagai bentuk kontribusi dan komitmen TNI AD, khususnya Kodim 0106/Ateng dalam mendukung dan mensukseskan program pemerintah terkait ketahanan pangan.

Baca Juga:  Babinsa Koramil 04/Bintang Bantu Warga Bangun Pondasi Rumah di Desa Dedamar

Kegiatan ini juga menjadi salah satu upaya dalam menjaga stabilitas harga serta ketersediaan bahan pokok, khususnya beras serta mempermudah masyarakat dalam mendapatkan beras dengan harga yang lebih ekonomis.

Melalui Gerakan Pangan Murah ( GPM ) ini, kita ingin masyarakat mendapatkan beras dengan kualitas yang baik namun dengan harga yang ekonomis. Untuk beras SPHP dikemas dalam bentuk 5 Kg di sediakan langsung ludes terjual,”pungkasnya

Berita Terkait

Kodim 0106/Aceh Tengah Salurkan Bantuan Logistik Drum Plastik Untuk Bahan Jembatan Apung
Dana Tunggu Hunian Cair, Di Tengah Pemulihan Bencana Warga Aceh Tengah Mulai Tersenyum
‎ ‎Koramil 04/Bintang Awasi Pembersihan Longsor Jalan Lintas Takengon–Serule
‎ ‎Koramil 04/Bintang Awasi Pembersihan Longsor Jalan Takengon–Serule, Progres Capai 60 Persen
Kapolres Aceh Tengah Launching Ruang Pelayanan SKCK Berstandar Ombudsman RI
Dandim Salurkan Bantuan Logistik Melalui Koramil Jajaran Kodim 0106/Aceh Tengah
Sekda Mursyid serahkan Penghargaan pada Lokus Pelayanan Publik Terbaik MENPAN RB Tahun 2025
Polsek Lut Tawar Gotong Royong Bantu Bersihkan Rumah Warga Terdampak Bencana di Pedemun
Berita ini 24 kali dibaca

Berita Terkait

Rabu, 14 Januari 2026 - 04:41 WIB

Dana Tunggu Hunian Cair, Di Tengah Pemulihan Bencana Warga Aceh Tengah Mulai Tersenyum

Selasa, 13 Januari 2026 - 08:05 WIB

Dana Rp 10,7 Miliyar Jalan Nasional Kutacane -Gayo Lues Oleh PT. Segon Karya Alcantara Jadi tempat Hantu Bermain

Selasa, 13 Januari 2026 - 05:30 WIB

‎ ‎Koramil 04/Bintang Awasi Pembersihan Longsor Jalan Takengon–Serule, Progres Capai 60 Persen

Senin, 12 Januari 2026 - 08:22 WIB

Sekda Mursyid serahkan Penghargaan pada Lokus Pelayanan Publik Terbaik MENPAN RB Tahun 2025

Senin, 12 Januari 2026 - 03:19 WIB

Sekda Aceh Tengah Tekankan Percepatan Pemulihan Layanan Publik Pasca Bencana

Minggu, 11 Januari 2026 - 05:52 WIB

‎ ‎Koramil 04/Bintang Awasi Pembersihan Longsor Jalan Lintas Takengon–Serule

Sabtu, 10 Januari 2026 - 15:38 WIB

‎Human Initiative Gelar Trauma Healing 6 Hari di SDN 11 Pegasing, Pulihkan Mental Anak Korban Banjir dan Longsor

Sabtu, 10 Januari 2026 - 15:36 WIB

‎ ‎Human Initiative Gelar Trauma Healing 6 Hari di SDN 11 Pegasing, Pulihkan Mental Anak Korban Banjir dan Longsor

Berita Terbaru