Apel Perwira Yonif 114/Satria Musara Guna Menyiapkan Perwira dalam Kesiapan Satgas Yonmek TNI Konga XXIII-S Unifil

- Editor

Jumat, 17 Januari 2025 - 15:50 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Bener Meriah- Pilargayonews.com. Dalam rangka mempersiapkan keberangkatan Satgas Luar Negeri (LN), jajaran Yonif 114/Satria Musara melaksanakan kegiatan Apel Perwira di Markas Batalyon. Kegiatan ini menjadi momentum penting untuk memastikan kesiapan seluruh personel, sarana, dan prasarana dalam menjalankan misi internasional.16 Januari 2025.

Komandan Yonif 114/Satria Musara, Mayor Inf Fahrul Yuza, S.H., M.I.P. Memimpin langsung apel tersebut dengan menekankan pentingnya Kepemimpinan, profesionalisme, disiplin, dan soliditas dalam setiap tahapan persiapan. “Pemimpin yang baik adalah diciptakan bukanlah dilahirkan secara natural tetapi dikembangkan melalui suatu proses panjang yang tidak pernah berhenti dari pembelajaran sendiri,” tegasnya.

Baca Juga:  Wujud Kepedulian Pj.Danramil dan Babinsa Penyerahan Akte ke masyarakat

Apel Perwira juga diisi dengan pengarahan terkait SOP misi LN, simulasi skenario operasi, dan evaluasi kesiapan logistik. Dalam kesempatan tersebut, para perwira diberi ruang untuk menyampaikan masukan demi meningkatkan koordinasi dan efektivitas tugas.

Satgas LN dari Yonif 114/Satria Musara diharapkan mampu menjalankan misi dengan penuh integritas dan menjaga nama baik Indonesia di kancah internasional. Dengan semangat Satria Musara, seluruh personel siap memberikan yang terbaik bagi bangsa dan negara.

Berita Terkait

Babinsa Bersama Perangkat Desa Kerja Bakti Bersihkan Kantor Desa
Wujud kepedulian Babinsa Bantu Warga Binaan melaksanakan materi wawasan kebangsaan
Kapolres Bener Meriah Ajak Warga Ngopi Santai Sambil Bahas Situasi di Bener Meriah
Tragis! Satu Keluarga Diduga Hanyut di Sungai Weh Reseh, Dua Jenazah Sudah Ditemukan
Wujud kepedulian Babinsa Bantu Warga Binaan melaksanakan hampangan
Melalui Peringatan Isra’ Mi’raj 1446 H, Kapolres Bener Meriah Ajak Personel Teladani Akhlak Rasulullah SAW
Wujud kepedulian Babinsa Bantu Warga Binaan melaksanakan hampangan
Ketua Sekretariat Baitul Mal Bener Meriah Bungkam Soal Anggaran Rp 9,5 Miliar
Berita ini 8 kali dibaca

Berita Terkait

Sabtu, 8 Februari 2025 - 14:17 WIB

Tokoh Gayo, Sapu Arang, Berpulang ke Rahmatullah

Sabtu, 8 Februari 2025 - 02:51 WIB

Babinsa Bersama Perangkat Desa Kerja Bakti Bersihkan Kantor Desa

Sabtu, 8 Februari 2025 - 02:46 WIB

Wujud kepedulian Babinsa Bantu Warga Binaan melaksanakan materi wawasan kebangsaan

Jumat, 7 Februari 2025 - 04:42 WIB

Wujud kepedulian Babinsa Bantu Warga Binaan melaksanakan hampangan

Kamis, 6 Februari 2025 - 04:30 WIB

Wujud kepedulian Babinsa Bantu Warga Binaan melaksanakan hampangan

Rabu, 5 Februari 2025 - 07:46 WIB

Jalin kedekatan dengan Masyarakat, Babinsa Komsos dengan Warga Binaan

Rabu, 5 Februari 2025 - 07:37 WIB

Polres Aceh Tengah Gelar Safari Subuh Di Dua Masjid, Kapolres : Sampaikan Bahaya Perjudian Dan Rekruitmen Agt Polri

Rabu, 5 Februari 2025 - 04:15 WIB

Wujud kepedulian Babinsa Bantu Warga Binaan melaksanakan hampangan

Berita Terbaru

Aceh Tengah

Tokoh Gayo, Sapu Arang, Berpulang ke Rahmatullah

Sabtu, 8 Feb 2025 - 14:17 WIB

Aceh Tengah

Babinsa Bersama Perangkat Desa Kerja Bakti Bersihkan Kantor Desa

Sabtu, 8 Feb 2025 - 02:51 WIB

Banda aceh

Anggota Kodam IM kembali Tangkap Pengedar Narkoba di Banda Aceh

Jumat, 7 Feb 2025 - 08:42 WIB