Puluhan Peserta Ikuti Seleksi MTQ se-Kecamatan Kebayakan

- Editor

Rabu, 26 Februari 2025 - 14:32 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Takengon , Pilargayonews.com – Puluhan peserta mengikuti seleksi Musabaqah Tilawatil Qur’an (MTQ) tingkat Kecamatan Kebayakan, Kabupaten Aceh Tengah, yang digelar pada Rabu, 26 Februari 2025, di Masjid Al Abrar Kebayakan.

Kegiatan ini diselenggarakan oleh Lembaga Pengembangan Tilawatil Qur’an (LPTQ) Kebayakan yang diketuai oleh Syarifudin, SE, MM. Acara seleksi dibuka dan ditutup langsung oleh Camat Kebayakan, Nashrin

Dalam sambutannya, Nashrin menyampaikan bahwa seleksi MTQ ini merupakan ajang untuk mencari bibit unggul yang akan mewakili Kecamatan Kebayakan di tingkat kabupaten. Ia juga mengapresiasi antusiasme peserta yang mengikuti ajang tersebut.

Baca Juga:  Babinsa Komssos Dengan Tukang Bengkel Las Di Wilayah Binaan

“Kami berharap para peserta bisa memberikan yang terbaik dan terus meningkatkan kualitas bacaan serta pemahaman terhadap Al-Qur’an,” ujar Nashrin.

Seleksi MTQ ini diikuti oleh peserta dari berbagai desa di Kecamatan Kebayakan. Mereka berkompetisi dalam berbagai kategori lomba, seperti tilawah, tahfidz, dan tafsir Al-Qur’an.

Dengan terselenggaranya kegiatan ini, diharapkan semakin banyak generasi muda yang termotivasi untuk mempelajari dan mengamalkan Al-Qur’an dalam kehidupan sehari-hari.

 

 

Berita Terkait

Pemkab Aceh Tengah Dukung Tambang Rakyat Sesuai Regulasi, Tambang Ilegal Akan Ditindak Tegas
emkab Aceh Tengah Dukung Tambang Rakyat Sesuai Regulasi, Tambang Ilegal Akan Ditindak Tegas
Dilema Tambang di Aceh Tengah, Pemerintah, APH dan Ormas Cari Solusi.
Wujud Kepedulian Babinsa Koramil 04/Bintang kepada Masyarakat Melalui Karya Bakti
Ketua DPC Apdesi Aceh Tengah Gelar Buka Puasa Bersama Camat dan Reje Se-Kabupaten
Wujud Kepedulian TNI, Babinsa Bantu Warga Cor Halaman Rumah
Cipkon Di Bulan Ramadhan, Polres Aceh Tengah Kembali Amankan 15 Sepmot Knalpot Brong Dalam Razia Malam
Safari Ramadhan Di KMAP, Kapolres Aceh Tengah : Dukung Kepolisian Ciptakan Kamtibmas Dan Kamseltibcar Lantas
Berita ini 15 kali dibaca

Berita Terkait

Selasa, 25 Maret 2025 - 06:38 WIB

Pemkab Aceh Tengah Dukung Tambang Rakyat Sesuai Regulasi, Tambang Ilegal Akan Ditindak Tegas

Selasa, 25 Maret 2025 - 06:35 WIB

emkab Aceh Tengah Dukung Tambang Rakyat Sesuai Regulasi, Tambang Ilegal Akan Ditindak Tegas

Selasa, 25 Maret 2025 - 06:04 WIB

Dilema Tambang di Aceh Tengah, Pemerintah, APH dan Ormas Cari Solusi.

Selasa, 25 Maret 2025 - 02:45 WIB

Wujud Kepedulian Babinsa Koramil 04/Bintang kepada Masyarakat Melalui Karya Bakti

Senin, 24 Maret 2025 - 14:56 WIB

Ketua DPC Apdesi Aceh Tengah Gelar Buka Puasa Bersama Camat dan Reje Se-Kabupaten

Senin, 24 Maret 2025 - 07:08 WIB

Cipkon Di Bulan Ramadhan, Polres Aceh Tengah Kembali Amankan 15 Sepmot Knalpot Brong Dalam Razia Malam

Senin, 24 Maret 2025 - 07:05 WIB

Safari Ramadhan Di KMAP, Kapolres Aceh Tengah : Dukung Kepolisian Ciptakan Kamtibmas Dan Kamseltibcar Lantas

Senin, 24 Maret 2025 - 03:14 WIB

Judul: Babinsa Koramil 04/Bintang Bantu Warga Panen Tomat di Desa Selure

Berita Terbaru