Polres Aceh Tengah Peduli, Kapolres Salurkan 20 Paket Sembako Dan Tali Asih Ke Warga Mekar Maju

- Editor

Jumat, 2 Mei 2025 - 08:55 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Takengon – pilargayonews.com  |Jumat Berkah Polres Aceh Tengah, Polda Aceh kembali membantu warga masyarakat di Kabupaten Aceh Tengah.

Jumat barokah hari ini di pimpin langsung oleh Kapolres Aceh Tengah AKBP Dody Indra Eka Putra,S.I.K,M.H, turut hadir para Pju, Kapolsek Silih Nara, Kasubsektor Rusip Antara, Aparatur serta warga kampung setempat. Jumat (2/5/25).

Disana 20 paket sembako dan tali asih Polres Aceh Tengah di berikan kepada warga Kampung Mekar Maju Kecamatan Rusip Antara.

Selain memberikan sembako, Kapolres juga mendengarkan curhatan warga masyarakat, sekaligus memberikan dan mencari solusi permasalahan yg dialami masyarakat setempat.

Kapolres Dody mengatakan, bahwa kegiatan ini, merupakan bentuk kepedulian Polres Aceh Tengah untuk membantu warga masyarakat, sekaligus sebagai cooling system terhadap stabilitas keamanan ditengah masyarakat tetap terjaga.

Baca Juga:  Jumat Curhat Bersama Warga Pucuk Deku, Kapolres Aceh Tengah Ajak Tingkatkan Pengawasan Anak dan Tertib Berlalu Lintas

Kata AKBP Dody, Kegiatan ini rutin kami lakukan setiap hari jumat dengan mendatangi warga masyarakat dari kampung ke kampung di Aceh Tengah, untuk berbagi dengan sesama.

Semoga bantuan yg kami berikan hari ini dapat membantu kebutuhan dapur ibu dan bapak sekeluarga di rumah”ucap AKBP Dody.

Dalam kesempatan itu juga, Reje dan warga masyarakat Kampung setempat mengucapkan rasa syukur dan terima kasih kepada bapak Kapolres dan jajarannya, telah hadir langsung membantu serta mendengarkan curhatan masyarakat.

Berita Terkait

Pembangunan Jembatan Gantung Burni Bius Capai 39 Persen, Babinsa Lakukan Monitoring
‎Babinsa Desa Sabun Tengah Sosialisasikan Penerimaan Secaba dan Secata PK TNI AD TA 2026
Respon Keluhan Masyarakat, Polres Aceh Tengah Patroli Lokasi Rawan Balap Liar, Amankan 6 Unit Kendaraan
SPPG Kemala Bhayangkari Gelar Pelatihan Sertifikasi Penjamah Makanan bagi Petugas
‎Babinsa Koramil 04/Bintang Bantu Warga Terdampak Banjir di Desa Kala Bintang
Respon Cepat Polres Aceh Tengah Datangi Lokasi Kebakaran, Lakukan Pengamanan dan Bantu Pemadaman
‎ ‎Progres Pembangunan Jembatan Gantung Kala Ili Capai 14,40 Persen
‎Enam Rumah Hangus Terbakar di Desa Bukit Kebayakan
Berita ini 107 kali dibaca

Berita Terkait

Senin, 26 Januari 2026 - 11:51 WIB

Dukung Percepatan Pemulihan Bencana, Edhy Prabowo : Secara Prinsip Tidak Masalah Untuk Permukiman Masyarakat

Senin, 26 Januari 2026 - 07:11 WIB

Pembangunan Jembatan Gantung Burni Bius Capai 39 Persen, Babinsa Lakukan Monitoring

Senin, 26 Januari 2026 - 04:14 WIB

‎Babinsa Desa Sabun Tengah Sosialisasikan Penerimaan Secaba dan Secata PK TNI AD TA 2026

Senin, 26 Januari 2026 - 03:59 WIB

Respon Keluhan Masyarakat, Polres Aceh Tengah Patroli Lokasi Rawan Balap Liar, Amankan 6 Unit Kendaraan

Senin, 26 Januari 2026 - 03:19 WIB

Proyek MCK DAK 2025 Aceh Tenggara Diduga DiRampok, Dinas PUPR Disinyalir Bersekongkol dengan Oknum Pengulu

Minggu, 25 Januari 2026 - 05:11 WIB

‎Babinsa Koramil 04/Bintang Bantu Warga Terdampak Banjir di Desa Kala Bintang

Sabtu, 24 Januari 2026 - 07:16 WIB

Respon Cepat Polres Aceh Tengah Datangi Lokasi Kebakaran, Lakukan Pengamanan dan Bantu Pemadaman

Sabtu, 24 Januari 2026 - 05:28 WIB

‎ ‎Progres Pembangunan Jembatan Gantung Kala Ili Capai 14,40 Persen

Berita Terbaru