Babinsa Koramil 04/Bintang Bantu Warga Bangun MCK di Desa Wilah Setie

- Editor

Minggu, 16 Maret 2025 - 04:00 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Takengonpilargayonews.com  |Sebagai bentuk kepedulian terhadap masyarakat, Babinsa Koramil 04/Bintang, Kopda Sukri, melaksanakan kegiatan komunikasi sosial (Komsos) dengan membantu warga di desa binaannya. Salah satu wujud kepedulian itu terlihat saat dirinya turut serta dalam pembangunan fasilitas MCK (mandi, cuci, kakus) di rumah Yandri, warga Desa Wilah Setie, Kecamatan Bintang, pada Minggu (16/03/2025).

Kegiatan ini merupakan bagian dari upaya Babinsa dalam mendukung kesejahteraan masyarakat, khususnya dalam penyediaan fasilitas sanitasi yang layak. Kopda Sukri menyampaikan bahwa sebagai aparat teritorial, dirinya selalu siap membantu masyarakat dalam berbagai aspek, termasuk pembangunan infrastruktur dasar.

Baca Juga:  Camat Kebayakan Gelar Gotong Royong dan Senam Pagi Bersama Pegawai dan Masyarakat

“Kami berusaha selalu hadir dan membantu warga yang membutuhkan. Kegiatan ini juga sebagai bentuk kebersamaan dan gotong royong antara TNI dan masyarakat,” ujar Kopda Sukri.

Sementara itu, Yandri mengaku bersyukur atas bantuan yang diberikan oleh Babinsa Koramil 04/Bintang. Menurutnya, kehadiran Babinsa sangat membantu, baik dalam tenaga maupun dukungan moral bagi masyarakat di desa tersebut.

Dengan adanya kegiatan seperti ini, diharapkan hubungan antara TNI dan masyarakat semakin erat serta dapat memberikan manfaat nyata bagi warga yang membutuhkan.

Berita Terkait

Diduga Bertahun-tahun, Penarikan Retribusi Wisata di Aceh Tengah Tak Transparan
Gerakan Pemuda ALA: Jika Gubernur Sayang Aceh, Perjuangkanlah Pemekaran Provinsi!
Gerakan Pemuda ALA: Jika Gubernur Sayang Aceh, Perjuangkanlah Pemekaran Provinsi!
Babinsa Koramil 04/Bintang Dampingi Petani Cabe di Desa Sintef, Beri Penyuluhan Perawatan dan Pemupukan
Babinsa Koramil 04/Bintang Bantu Warga Bersihkan Kebun Cabai di Desa Merodot
Turnamen Volly Ball Musara Cup ke-30 Resmi Dibuka di Desa Linung Bulan Dua
Dr. Yunasri Fasilitasi Proses Perdamaian Antara Kepala Puskesmas Lingge dan seorang Jurnalis
Dinkes Aceh Tengah Fasilitasi Perdamaian Kepala Puskesmas dan Wartawan
Berita ini 8 kali dibaca

Berita Terkait

Minggu, 20 April 2025 - 05:15 WIB

Diduga Bertahun-tahun, Penarikan Retribusi Wisata di Aceh Tengah Tak Transparan

Minggu, 20 April 2025 - 04:12 WIB

Gerakan Pemuda ALA: Jika Gubernur Sayang Aceh, Perjuangkanlah Pemekaran Provinsi!

Minggu, 20 April 2025 - 03:57 WIB

Gerakan Pemuda ALA: Jika Gubernur Sayang Aceh, Perjuangkanlah Pemekaran Provinsi!

Minggu, 20 April 2025 - 03:51 WIB

Babinsa Koramil 04/Bintang Dampingi Petani Cabe di Desa Sintef, Beri Penyuluhan Perawatan dan Pemupukan

Jumat, 18 April 2025 - 06:59 WIB

Turnamen Volly Ball Musara Cup ke-30 Resmi Dibuka di Desa Linung Bulan Dua

Kamis, 17 April 2025 - 11:49 WIB

Dr. Yunasri Fasilitasi Proses Perdamaian Antara Kepala Puskesmas Lingge dan seorang Jurnalis

Kamis, 17 April 2025 - 11:48 WIB

Dinkes Aceh Tengah Fasilitasi Perdamaian Kepala Puskesmas dan Wartawan

Kamis, 17 April 2025 - 06:24 WIB

Gilang Ken Tawar: Pemekaran Dapil Bukan Pengganti, Tapi Pelengkap Perjuangan Provinsi ALA

Berita Terbaru

0
Would love your thoughts, please comment.x
()
x