Polres Bener Meriah Berbagi Takjil di Bulan Suci Ramadan 1446 H, Wujud Kepedulian kepada Masyarakat

- Editor

Jumat, 7 Maret 2025 - 12:49 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Redelong – pilargayonews.com |Dalam semangat berbagi dan kepedulian di bulan suci Ramadhan 1446 Hijriah, Polres Bener Meriah menggelar kegiatan berbagi takjil kepada masyarakat. Kegiatan ini berlangsung pada Jumat (7/3/2025) di depan Mako Polres Bener Meriah, dengan tujuan membantu warga yang sedang dalam perjalanan agar dapat berbuka puasa tepat waktu.

Kapolres Bener Meriah AKBP Tuschad Cipta Herdani, S.I.K., M.Med.Kom., melalui Kasi Humas Polres Bener Meriah Ipda Eriadi menyampaikan bahwa aksi sosial ini merupakan bentuk kepedulian Polres Bener Meriah terhadap masyarakat, terutama di bulan yang penuh berkah ini.

“Kami ingin berbagi kebahagiaan dengan masyarakat. Kegiatan ini juga menjadi momen untuk mempererat tali silaturahmi antara kepolisian dan warga,” ujarnya.

Baca Juga:  Bentuk Pengawasan, Kapolres Jombang Lakukan Pemeriksaan Senpi dan Urine Secara Berkala

Sebanyak Ratusan takjil dibagikan kepada warga yang melintas di depan Mako Polres Bener Meriah, Selain berbagi takjil, kegiatan ini juga menjadi ajang bagi Polres Bener Meriah untuk menyampaikan pesan-pesan kamtibmas kepada masyarakat.

“Kami mengajak seluruh warga untuk selalu menjaga ketertiban dan keamanan, terutama selama Ramadan, agar ibadah dapat berjalan dengan khusyuk dan nyaman,” tambah Kasi Humas.

Dengan adanya kegiatan berbagi ini, diharapkan semakin banyak masyarakat yang merasakan manfaatnya serta semakin terjalin hubungan yang harmonis antara kepolisian dan masyarakat. Ramadan bukan hanya bulan ibadah, tetapi juga bulan untuk saling berbagi dan memperkuat rasa persaudaraan.

Berita Terkait

Respon Keluhan Masyarakat, Polres Aceh Tengah Patroli Lokasi Rawan Balap Liar, Amankan 6 Unit Kendaraan
Respon Cepat Polres Aceh Tengah Datangi Lokasi Kebakaran, Lakukan Pengamanan dan Bantu Pemadaman
Bantuan Sumur Bor Air Bersih Kapolda Aceh ke-4 di Desa Terpencil Reje Payung Diresmikan Polres Aceh Tengah
Polisi Sahabat Anak, Polres Aceh Tengah Sambut Kunjungan Edukatif TK IT Al-Manar Takengon
Polres Aceh Tengah dan Brimob Polda Aceh Gotong Royong Bersihkan Fasilitas Umum Pertashop
Kapolres Aceh Tengah Pimpin Apel Pemberian Penghargaan Personel dan Purna Bakti
Sinergi di Medan Bencana, TNI–Polri dan Masyarakat Bersatu Pulihkan Akses Jalan Gelumpang Payung
Food Safety di Dapur SPPG YKB, Polres Aceh Tengah Pastikan MBG Aman untuk Anak Sekolah
Berita ini 8 kali dibaca

Berita Terkait

Senin, 26 Januari 2026 - 11:51 WIB

Dukung Percepatan Pemulihan Bencana, Edhy Prabowo : Secara Prinsip Tidak Masalah Untuk Permukiman Masyarakat

Senin, 26 Januari 2026 - 07:11 WIB

Pembangunan Jembatan Gantung Burni Bius Capai 39 Persen, Babinsa Lakukan Monitoring

Senin, 26 Januari 2026 - 04:14 WIB

‎Babinsa Desa Sabun Tengah Sosialisasikan Penerimaan Secaba dan Secata PK TNI AD TA 2026

Senin, 26 Januari 2026 - 03:59 WIB

Respon Keluhan Masyarakat, Polres Aceh Tengah Patroli Lokasi Rawan Balap Liar, Amankan 6 Unit Kendaraan

Senin, 26 Januari 2026 - 03:19 WIB

Proyek MCK DAK 2025 Aceh Tenggara Diduga DiRampok, Dinas PUPR Disinyalir Bersekongkol dengan Oknum Pengulu

Minggu, 25 Januari 2026 - 05:11 WIB

‎Babinsa Koramil 04/Bintang Bantu Warga Terdampak Banjir di Desa Kala Bintang

Sabtu, 24 Januari 2026 - 07:16 WIB

Respon Cepat Polres Aceh Tengah Datangi Lokasi Kebakaran, Lakukan Pengamanan dan Bantu Pemadaman

Sabtu, 24 Januari 2026 - 05:28 WIB

‎ ‎Progres Pembangunan Jembatan Gantung Kala Ili Capai 14,40 Persen

Berita Terbaru