Dandim 0106/Ateng Memberikan Ucapan Selamat Kepada Sekretaris Daerah Kabupaten Aceh Tengah Yang Baru Di Lantik

- Editor

Selasa, 9 September 2025 - 10:02 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Takengon – pilargayonews.com | Dandim 0106/Ateng Letkol Inf Raden Herman Sasmita menghadiri Pelantikan Dan Pengambilan Sumpah Pejabat Pimpinan Tinggi Pratama Sekretaris Daerah Kabupaten Aceh Tengah yang bertempat di Gedung Ummi Pendopo Kabupaten Aceh Tengah Jln lebe kader kp. Merah Mersa Kec. Lut Tawar Kab. Aceh Tengah. Selasa (09/09/25

Bupati Aceh Tengah Drs. Haili Yoga, M.si menyampaikan Pejabat pimpinan tinggi pratama adalah jabatan strategis yang memiliki peran vital dalam pemerintahan, sebagai motor penggerak yang mengkoordinasikan berbagai kebijakan dan program pembangunan daerah. seorang sekretaris daerah dituntut memiliki kapabilitas yang tinggi, integritas yang kuat, serta kemampuan manajerial yang baik untuk dapat menjemput bola demi kepentingan pemerintah daerah dengan masyarakat.

Saya ingin menyampaikan selamat kepada saudara drs. mursyid, m.si yang baru saja diambil sumpah dan dilantik sebagai sekretaris daerah kabupaten aceh tengah. jabatan ini merupakan amanah yang harus dijaga dan dijalankan dengan sebaik-baiknya” Katanya”.

Sementara itu Dandim 0106/ Aceh Tengah, Letkol Inf Raden Herman Sasmita memberikan ucapan selamat kepada Drs. Mursyid, M.Si yang baru saja dilantik sebagai Sekda Kab, Aceh Tengah.

Baca Juga:  ‎Kapolres Aceh Tengah Tegaskan Video Keributan dan Tembakan Peringatan Bukan Terjadi di Aceh Tengah

Tentunya kami mendukung tugas penjabat sekretaris daerah untuk membangun daerah ini agar semakin maju dan sejahtera dan terus berinovasi demi kabupaten aceh tengah yang akan lebih baik, semoga Allah SWT senantiasa memberikan petunjuk dan kekuatan kepada kita semua dalam menjalankan amanah ini” Ujarnya”.

Dalam kegiatan tersebut tampak hadir Gubenur Aceh, Muzakir Manap, Sekda Aceh, M. Nasir S.IP., M.PA., Bupati Aceh Tengah , Drs. Haili Yoga M.si, Dandim 0106/Ateng, Letkol Inf Raden Herman Sasmita, Kapolres Aceh Tengah , AKBP Muhammad Taufiq, S.I.K, MH, Wakil Ketua III Dewan Perwakilan Rakyat Aceh , Salihin Ketua Komisi 5 DPRA, Arizaludin, Para Ketua komisi dan Anggota Dewan perwakilan rakyat Aceh, Ketua DPRK Aceh Tengah, Fitriana Mugie, Ketua Pengadilan Negeri Takengon diwakili oleh Damecson Andripari Sagala, S.H, Kepala Kejaksaan Negeri Aceh Tengah, Sayid Muhammad, S.H., M.H, Wakil ketua l DPRK Aceh Tengah, Hamdan SH, Wakil Bupati Aceh Tengah , Muksin Hasan , M.S.P, Sekdakab Aceh Tengah , Drs Mursyid, M.si, Rektor IAIN Takengon, Prof. Dr. Ridwan Nurdin, M. CL dan para tamu Undangan.

Berita Terkait

‎Babinsa Koramil 04/Bintang Dampingi Pembagian Makanan Bergizi Gratis di TK Pembina Bintang
Rektor IAIN Takengon Dukung Polri Tetap di Bawah Presiden Demi Jaga Profesionalisme
‎ ‎Babinsa Koramil 07/Atu Lintang Beri Motivasi Ketahanan Pangan di Desa Binaan
‎Warga Pantan Nangka Minta Alat Berat untuk Bersihkan Material Banjir Bandang di Dusun Binje
Pembangunan Jembatan Gantung Burni Bius Capai 39 Persen, Babinsa Lakukan Monitoring
‎Babinsa Desa Sabun Tengah Sosialisasikan Penerimaan Secaba dan Secata PK TNI AD TA 2026
Respon Keluhan Masyarakat, Polres Aceh Tengah Patroli Lokasi Rawan Balap Liar, Amankan 6 Unit Kendaraan
SPPG Kemala Bhayangkari Gelar Pelatihan Sertifikasi Penjamah Makanan bagi Petugas
Berita ini 17 kali dibaca

Berita Terkait

Selasa, 27 Januari 2026 - 06:37 WIB

Komitmen Bupati Haili Yoga Tingkatkan Kualitas Museum Negeri Gayo sebagai Pusat Pendidikan Kebudayaan

Selasa, 27 Januari 2026 - 06:32 WIB

Rektor IAIN Takengon Dukung Polri Tetap di Bawah Presiden Demi Jaga Profesionalisme

Selasa, 27 Januari 2026 - 03:19 WIB

‎Warga Pantan Nangka Minta Alat Berat untuk Bersihkan Material Banjir Bandang di Dusun Binje

Senin, 26 Januari 2026 - 03:19 WIB

Proyek MCK DAK 2025 Aceh Tenggara Diduga DiRampok, Dinas PUPR Disinyalir Bersekongkol dengan Oknum Pengulu

Minggu, 25 Januari 2026 - 10:16 WIB

SPPG Kemala Bhayangkari Gelar Pelatihan Sertifikasi Penjamah Makanan bagi Petugas

Jumat, 23 Januari 2026 - 13:01 WIB

‎Enam Rumah Hangus Terbakar di Desa Bukit Kebayakan

Kamis, 22 Januari 2026 - 11:21 WIB

Pemkab Aceh Tengah Perpanjang Status Tanggap Darurat Bencana Hidrometeorologi Keenam Kalinya

Kamis, 22 Januari 2026 - 09:21 WIB

‎Babinsa Koramil 02/Bebesen Bantu Warga Cor Rumah di Blang Kolak II

Berita Terbaru