Gayo Treasury Award Satuan Kerja Lingkup KPPN Takengon, Rutan Bener Meriah Terima Penghargaan

- Editor

Kamis, 16 Januari 2025 - 10:20 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Takengon–Pilargayonews.com. Rumah Tahanan Negara Kelas IIB Bener Meriah terima penghargaan dari Kantor Pelayanan Perbendaharaan Negara Tipe A2 Takengon dalam rangka “Gayo Treasury Award” Satuan Kerja Lingkup KPPN Takengon (16/01/2025)

Sehubungan dengan Peningkatan Kualitas Pelaksanaan Anggaran dan Pemberian Apresiasi Atas Kinerja Keuangan Satuan Kerja Lingkup KPPN Takengon dalam pelaksanaan kegiatan “Gayo Treasury Award”.

Kegiatan sendiri dilaksanakan di aula KPPN Takengon dalam rangkaian kegiatan ini juga dilaksanakan Publikasi Capaian APBN Periode Bulan Januari 2025, Review Pelaksanaan Anggaran TA.2024 dan Langkah-Langkah Strategis Pelaksanaan Anggaran TA. 2025, Sosialisasi Anti Korupsi dan Gratifikasi serta Penandatanganan Pakta Integritas.

Dalam kesempatan ini juga dilaksanakan kegiatan pemberian Penghargaan satuan kerja terbaik “Gayo Treasury Award”, dalam hal ini Rumah Tahanan Negara Kelas IIB Bener Meriah menerima penghargaan kategori Harapan Capaian Indikator Pelaksanaan Anggaran (IKPA) terbaik periode Semester II Tahun 2024 dengan bobot konversi lebih besar dari 90%, dengan Nilai 99,78.

Baca Juga:  Penyidik Polda Aceh Tahan Dua Karyawan Bank Aceh Syariah Cabang Bener Meriah

Penghargaan ini sendiri diterima langsung oleh Kepala Rumah Tahanan Negara Kelas IIB Bener Meriah, Heddry Yadi, A.Md.IP., S.H yang diserahkan langsung oleh Plt. Kepala Kantor Pelayanan Perbendaharaan Negara Tipe A2 TAkengon, Kurniawan.

Kepala Rutan Bener Meriah Heddri Yadi mengatakan, Gayo Treasury Award bertujuan untuk mengapresiasi satuan kerja yang dianggap sangat baik dalam rangka pengelolaan keuangan negara, serta memotivasi satuan kerja untuk lebih baik lagi kedepannya. “Alhamdulillah, hari ini Rutan Bener Meriah kembali lagi berhasil meraih penghargaan Gayo Treasury Award Semester II 2024, semoga hal ini dapat terus dipertahankan dan di tingkatkan sebagai bentuk komitmen untuk mewujudkan integritas dan transparansi dalam pengelolaan keuangan di Rutan Bener Meriah” ucap Heddry.

Berita Terkait

AKBP Dody Indra Dimutasi ke Polda Jatim, Ini Kapolres Aceh Tengah yang Baru
Babinsa Koramil 04/Bintang dan Bhabinkamtibmas Lakukan Komsos di Desa Selure
Sukses Digelar, MTQ Ke-35 Aceh Tengah Resmi Ditutup Wabup Muchsin Hasan: “Jadikan Al-Qur’an Pedoman Hidup”
Delapan Hakim Baru Resmi Dilantik di PN Bireuen, Ketua PN: Junjung Tinggi Integritas!
Kejari Aceh Tengah Sosialisasikan Aplikasi Pengawasan Dana Desa di Kecamatan Kebayakan
Kodim 0106/Ateng Gelar Komsos Bersama Komponen Masyarakat
Bupati Aceh Tengah Sampaikan Orasi Ilmiah di Hadapan 123 Wisudawan IAIN Takengon
Bupati Haili Dukung Keterlibatan LSM Lokal dalam Program PECI
Berita ini 12 kali dibaca

Berita Terkait

Rabu, 25 Juni 2025 - 06:56 WIB

AKBP Dody Indra Dimutasi ke Polda Jatim, Ini Kapolres Aceh Tengah yang Baru

Rabu, 25 Juni 2025 - 06:11 WIB

Babinsa Koramil 04/Bintang dan Bhabinkamtibmas Lakukan Komsos di Desa Selure

Rabu, 25 Juni 2025 - 03:04 WIB

Sukses Digelar, MTQ Ke-35 Aceh Tengah Resmi Ditutup Wabup Muchsin Hasan: “Jadikan Al-Qur’an Pedoman Hidup”

Selasa, 24 Juni 2025 - 12:13 WIB

Kejari Aceh Tengah Sosialisasikan Aplikasi Pengawasan Dana Desa di Kecamatan Kebayakan

Selasa, 24 Juni 2025 - 09:58 WIB

Bupati Aceh Tengah Sampaikan Orasi Ilmiah di Hadapan 123 Wisudawan IAIN Takengon

Selasa, 24 Juni 2025 - 09:52 WIB

Bupati Haili Dukung Keterlibatan LSM Lokal dalam Program PECI

Selasa, 24 Juni 2025 - 09:45 WIB

Wakili Bupati, Pj. Sekda Sampaikan Orasi Budaya Di Peluncuran dan Bedah Buku Kumpulan Naskah Teater Reje Linge

Selasa, 24 Juni 2025 - 06:08 WIB

Babinsa Koramil 04/Bintang Laksanakan Anjangsana ke Tokoh Adat di Desa Genuren

Berita Terbaru

0
Would love your thoughts, please comment.x
()
x